InternasionalNews

GAGAL MENDARAT, SEBUAH PESAWAT YANG ANGKUT 143 PENUMPANG TERGELINCIR KEDALAM SUNGAI

Infopenerbangan,- Pemadam kebakaran dan regu penyelamatan Amerika Serikat bergegas ke Stasiun Udara Angkatan Laut di Jacksonville, Florida, pada Jumat malam setelah sebuah pesawat carter militer yang membawa 143 orang tergelincir dari landasan pacu dan masuk ke dalam air.

Maskapai milik Miami Air jenis Boeing 737 tersebut berangkat dari Teluk Guantanamo ketika berakhir mendarat di Sungai St. Johns setelah pendaratan yang gagal, yang terjadi tak lama setelah pukul 21:30.

“Pesawat itu tidak sepenuhnya tenggelam di dalam air, dan semua penumpang dievakuasi dengan aman,” ujar Walikota Jacksonville, Lenny Curry.

Dua orang dirawat karena cedera ringan, menurut CBS. Dilaporkan pesawat itu sedang membawa para anggota militer.

Ia juga mengatakan akan terus memberi tahu warga tentang situasi yang terjadi dan mengungkapkan bahwa Gedung Putih telah meminta bantuannya untuk menangani kejadian ini.

Belum diketahui apa yang menjadi penyebab mengapa pendaratan pesawat tersebut gagal. Namun penyelidikan akan segera dilakukan. (*)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/