DomestikHighlightHot News

Hadapi Badai La Nina, Maskapai Penerbangan Pasrah

Infopenerbangan.com, -Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika di Pekanbaru sudah menyampaikan hujan akan terus terjadi selama beberapa hari ke depan, imbasnya sejumlah maskapai penerbangan di Pekanbaru terganggu akibat tingginya curah hujan yang disebabkan oleh La Nina.

General Maneger PT Garuda Indonesia tbk (GIAA) Pekanbaru Refki, dikutip dari Bisnis mengatakan pihak maskapai tidak bisa berbuat apa-apa jika cuaca mengganggu jadwal penerbangan.

Maskapai juga lebih menjunjung tinggi keamanan penumpang, ketimbang harus lebih memperhatikan jadwal, di saat kondisi cuaca mengganggu penerbangan.

Penerbangan lebih baik ditunda (delay), dialihkan (divert) ataupun tidak terbang sama sekali, demi mementingkan keselamatan penumpang.

Refki mengatakan Garuda Indonesia mempunyai klasifikasi keamanan yang lebih tinggi dibandingkan maskapai-maskapai lainnya. Ditanya soal kerugian, Garuda Indonesia belum menghitung berapa kerugian yang dikibatkan hujan badai ini.

“Kita juga tetap mengikuti regulasi-regulasi, seperti refund tiket dan sebagainya,” katanya, Rabu (16/11).

Namun, maskapai di Pekanbaru bisa sedikit lega karena Riau dan Indonesia terbebas dari bencana kabut asap. Tahun lalu, kabut asap membuat setiap maskapai merugi hingga miliaran rupiah. (*/Rf)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/