DomestikHighlightHot News

Imbas Lumpur Genangi Landasan Bandara, Dua Pesawat Sempat Gagal Terbang

Infopenerbangan.com, -Hujan lebar yang mengguyur kota Ende pada Minggu (18/12) membuat landasan bandar udara (bandara) Hasan Aroboesman Ende tergenang lumpur yang terbawa air dan mengakibatkan pesawat milik Nam Air dan Kalstar sempat gagal terbang.

Penanggung jawab Kantor Cabang Airnav Ende, Abner Elainus seperti dikutip dari tribun news  mengatakan bahwa lumpur yang terbawa air hujan telah menyebabkan landasan pesawat di Bandara Haji Hasan Aroboesman Ende tidak bisa berfungsi sebagai tempat pendaratan pesawat.

Lebih lanjut, pihaknya untuk sementara melarang adanya aktifitas penerbangan baik dari Bandara Ende ataupun yang hendak mendarat di Bandara Ende dengan alasan kondisi bandara tidak memungkinkan bagi pesawat untuk mendarat atau pun terbang.

“Larangan tersebut semata-mata dilakukan untuk alasan keamanan baik bagi pesawat maupun bagi kru dan juga penumpang pesawat,” ungkap Abner.

Ia mengatakan pemberian ijin bagi pesawat dapat dilakukan apabila kondisi bandara memang telah benar-benar siap atau layak untuk didarati oleh pesawat.

Dapat informasi, bah lumpur yang menggenangi landasan bandara terjadi sekitar pukul 09.00 Wita saat hujan lebat yang terjadi di Kota Ende sejak pukul 08.00 Wita hingga pukul 10.00 Wita.
Dikatakan limpahan air yang meluap dari arah luar bandara masuk hingga ke landasan pesawat membuat landasan tergenang lumpur yang dibawa air hujan. (*/Eq)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/