DomestikHighlight

Kronologi Tergelincirnya Garuda Indonesia GA-618

Angkasa Pura (AP) I memaparkan kronologi tergelincirnya pesawat Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GA-618 rute Jakarta-Makassar ketika melakukan pendaratan di Bandara Sultan Hasanuddin, Makassar pada pukul 14.40 WITA Selasa (2/6).

“Kronologis awal, pesawat GA-618 Cengkareng-Ujungpandang pada 14.45 waktu setempat, “over runway” 13-31,” kata Sekretaris Perusahaan Angkasa Pura I Farid Nugraha, seperti di lansir Republika.

Farid menjelaskan kondisi roda depan dan kiri terperosok ke “shoulder” dan roda kanan masih di runway (beraspal). 146 penumpang dan delapan kru selamat dan Saat ini semua ditempatkan di terminal kedatangan.

“Operasional bandara tidak terganggu karena menggunakan runway lain”.

Tags

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/