DomestikHot NewsNews

Pesawat Rombongan Raja Saudi di Parkir di 3 Bandara Ini

Infopenerbangan.com,-  Kedatangan Raja Salman dari Arab Saudi ke Indonesia menjadi hari bersejarah. Selain ke Jakarta juga akan ke Bali pada 4-9 Maret 2017. Untuk parkir pesawat rombongan Raja Salman itu akan disiapkan 3 Bandara, untuk bandara di Bali akan dilakukan penutupan sementara.

Terkait persiapan ini, Kabag Humas Ditjen Perhubungan Udara Kemenhub Agoes Soebagio, berkoordinasi dengan AirNav Indonesia, Otoritas Bandara dan PT Angkasa Pura (AP) I, ada 3 bandara yang disiapkan jadi parkir pesawat rombongan Raja Saudi.

Agoes mengungkapkan, pesawat Raja Saudi sendiri akan parkir di Bandara Ngurah Rai, sedangkan 5 pesawat pendukung disebutkan disiapkan parkir di bandara yang sama. Bila tidak memungkinkan karena kepadatan bandara Ngurah Rai yang tinggi, maka 5 pesawat pendukung, akan diparkir di Bandara Juanda Surabaya, atau Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta.

“Jadwal datang ke Ngurah Rai 4 Maret 2017, kami sudah berkoordinasi dengan Kemlu, untuk perjalanan VVIP itu, bandara akan ditutup sementara,” jelas Agoes.

Ditutup sementaranya berapa lama, Agoes belum bisa memastikan dan akan mengecek kembali. Notice to Airman (Notam) penutupan sementara Bandara Ngurah Rai itu sudah terbit.

Sedangkan Corporate Communications PT JAS Martha Lory Fransisca dikutip dari detik, mengatakan butuh banyak pesawat untuk mengangkut 1.500-an rombongan Raja Salman beserta barang bawaannya ke Indonesia. “Di Halim 20 flight, di Denpasar 9 flight. Kargonya dulu datang, 15 Februari 2017 sudah datang. Di Halim berlanjut kayak kemarin, tangga-tangga itu. Sampai 27 Februari 2017 itu kargonya saja,” jelas Fransisca. (*/Rf)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/