Hot NewsInternasionalNews

Qantas Bakal Pensiunkan Boeing 747

Infopenerbangan,- Kedatangan dua pesawat Boeing 787-9 Dreamliner pertama untuk Qantas International pada akhir kalender 2017 memungkinkan dua pesawat 747 tertua milik Qantas diberhentikan masa operasionalnya pada pertengahan 2018. Sebanyak lima unit 747 juga akan diistirahatkan setelah menambahkan delapan armada baru Dreamliner.

Pada semester pertama, Qantas membeli tiga pesawat Fokker F100 untuk rute yang sebelumnya dioperasikan oleh pesawat yang lebih besar sehingga memungkinkan pengurangan sumber daya di sektor operasional.

CEO Qantas Alan Joyce mengatakan bahwa Qantas terus memperbaharui perencanaan armadanya untuk menanggapi ekspektasi dan kondisi pasar.

Program transformasi Grup disertai pula oleh investasi modal yang disiplin, berfokus pada upaya menciptakan pengalaman kelas dunia bagi para pelanggan Qantas sembari tetap mempertahankan keunggulannya.

Sekitar 100 pesawat Airbus A330 dan Boeing 737-800 telah di-upgrade, sementara beberapa lounge baru telah dibuka di Singapura, Hong Kong, Los Angeles, terminal internasional Brisbane, Perth, dan Darwin.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/