DomestikHighlight

Citilink – AIG Perluas Perlindungan Perjalanan “Citilink Shield”

Maskapai penerbangan berbiaya (LCC) murah dan anak perusahaan Garuda Citilink Indonesia dan PT AIG Insurance Indonesia (AIG Indonesia) memperluas layanan perlindungan perjalanan “Citilink Shield” bagi penumpang melalui pengembangan aplikasi telepon seluler (mobile apps), setelah sebelumnya menghadirkan layanan serupa berbasis website.

Albert mengatakan ada kesamaan nilai yang dibangun kedua perusahaan, yaitu memberikan nilai tambah bagi kepuasan pelanggannya. Selama tahun 2014 sebanyak 12,79 persen penumpang menikmati layanan “Citilink Shield” dari total delapan juta penumpang yang diterbangkan Citilink. Pada tahun 2015 Citilink menargetkan untuk melindungi sekitar 20 persen dari target 11,2 juta penumpang yang akan diterbangkan.

Sementara itu, President Director dan CEO AIG Indonesia Jon-Paul Jones mengatakan kerjasama kali ini menunjukan perkembangan yang progresif khususnya dalam kolaborasi dengan maskapai Citilink sehingga melahirkan produk layanan yang inovatif serta fasilitas dan layanan unggulan seperti kemudahan dalam melakukan klaim, luasnya jaringan rumah sakit, fasilitas medis dan lainnya yang akan memberikan kenyamanan ekstra bagi penumpang Citilink.

Citilink Shield merupakan layanan asuransi perjalanan yang dirancang khusus dengan dukungan fitur manfaat dari AIG Indonesia untuk para penumpang Citilink dari berbagai kejadian tak terduga selama perjalanan baik di udara maupun di darat sampai dengan 31 hari untuk rencana pulang pergi hingga Rp350 juta, sedangkan yang sekali jalan sampai dengan Rp450 juta. (*)

Tags

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/