InternasionalNews

Garuda Indonesia Negosiasikan Terbang ke AS Lewat Narita

Infopenerbangan.com, -Setelah penerbangan Indonesia naik menjadi kategori 1 Federal Aviation Administration (FAA), kini maskapai PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk tengah mempersiapkan ijin terbang ke AS dengan melakukan negosiasi ke pihak terkait untuk bisa terbang melalui Narita, Jepang.

Namun demikian, otoritas penerbangan di Jepang belum mengizinkan Garuda terbang ke AS melalui Narita. Mereka justru menawarkan Garuda Indonesia untuk terbang melalui Nagoya, demikian diungkap Direktur Utama Garuda Indonesia Arif Wibowo.

Arif menjelaskan bahwa saat ini salah satu hal yang sedang masuk tahap negosiasi adalah izin dari otoritas penerbangan Jepang untuk pesawat Garuda bisa transit di Bandara Internasional Narita di Tokyo sebelum terbang ke AS.

“Mereka menyampaikan kalau mau terbang ke AS hanya bisa 2 kali dalam satu minggu, ini sekarang kita lagi negosiasikan supaya paling tidak 3 kali dalam satu minggu,” kata Arif di kutip dari liputan6, Kamis (8/9/2016).

Mengenai hal ini, Arif berpendapat bahwa potensi pasar Nagoya belum kuat, terutama untuk maskapai baru yang akan terbang ke AS.

Mengantisipasi hal itu, Arif mengaku akan bekerjasama dengan maskapai asal Georgia, Delta Airlines‎. Delta Airline merupakan salah satu anggota dari Sky Team dimana Garuda Indonesia bernaung. (eq)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
gudanggacor
https://bridgejunks.com/ https://crownmakesense.com/ https://brithaniabookjudges.com/ https://hughesroyality.com/ https://rhythmholic.com/ http://konfidence.cz/ https://nfxdigital.com/ https://muscadinepdx.com/ https://oncoswisscenter.com/ https://www.turunclifehotel.com/bandar89/ bandar89 https://www.medboxrx.com/ https://www.kupujmo-lokalno.hr/ https://www.english-chesterfields.co.uk/wp-includes/images/